Kamis, 04 Februari 2016
CARA MENGHILANGKAN ATTRIBUTION PADA BLOGGER
Tulisan dalam widget Attribution pada blog kita mungkin bagi sebagian orang terasa menggangu. Terutama jika desain blog kita ingin tampil seperti halaman website profesional. Sedangkan dalam blogger tidak ditemukan pengaturan untuk menghilangkannya. Berikut adalah cara bagaimana menghilangkan tulisan pada attribution :
1. Langkah pertama masuk ke dashboard Blogger
2. Pilih “Template”
3. Selanjutnya klik menu "Design" dan klik "Edit HTML"
4. Cari kode ]]></b:skin>
5. Masukkan kode css dibawah ini diatas kode ]]></b:skin>
#Attribution1 {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}
6. Langkah terakhir klik “Save Template”
Lihatlah hasilnya sekarang tanpa ada tulisan pada widget attribution. Semoga bermanfaat.